JAKARTA – Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Hukum dan Hak Asasi Manusia mengadakan Visitasi dan menjadi Tenaga Pengajar pada Pelatihan Fungsional Pembimbing Kemasyarakatan Pertama Angkatan LV Tahun Anggaran 2024 di Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas I Cipinang
Kegiatan ini dalam rangka pengembangan kompetensi Pejabat Fungsional Pembimbing Kemasyarakatan Ahli Pertama dengan metode pembelajaran Blended Angkatan LVI
Dalam kurikulum pelatihan tersebut terdapat mata pelatihan Simulasi Penelitian Kemasyarakatan (Litmas) yang dilaksanakan melalui kegiatan Visitasi yang bertujuan untuk melakukan latihan wawancara dan penggalian data untuk penyusunan laporan penelitian Kemasyarakatan di Unit Pelaksana Teknis Pemasyarakatan